Penyebab Vertigo dan Cara Penyembuhannya

Penyebab Vertigo dan Penyembuhannya - Penyakit Vertigo adalah perasaan atau halusinasi seolah lingkungan disekitar kita menjadi seperti berputar. Gangguan penyebab Vertigo antara lain terganggunya sistem keseimbangan. Penyebab vertigo bukan dari faktor keturunan, namun beberapa hal yang bisa memicu timbulnya vertigo antara lain ;

  • Serangan Migraine
  • Kelainan pada syaraf
  • Radang pada leher
  • Gangguan pengelihatan
  • Mabuk kendaraan dan pengaruh alkohol
  • Kurangnya asupan oksigen didalam otak 
Orang yang terkena vertigo biasanya mengalami pusing yang luar biasa, bahkan mual-mual hingga muntah. Penderita Vertigo juga susah berjalan akibat pusing yang dialami dan pengelihatanya pun juga kacau, seperti berputar.

Penyebab Vertigo dan Cara Penyembuhannya

Cara Penyembuhan Vertigo

Ketahui penyebab Vertigo
Faktor pemicu terkena vertigo bisa anda lihat pada beberapa poin diatas. Jika sudah mengetahui penyebab Vertigo akan lebih mudah menyembukanya

Fokus pada Objek yang jauh
Jika anda sudah mengalami vertigo, cobalah untuk melihat satu benda yang jaraknya jauh dari pandangan mata anda, maka Vertigo akan hilang secara perlahan.

Konsultasi ke Dokter
Bila anda sering terkena vertigo, pergi ke dokter untuk meminta solusi dan pengobatan yang tepat untuk mengobati atau mencegah vertigo.

Demikian artikel mengenai Penyebab Vertigo dan Cara Penyembuhannya, semoga bisa bermanfaat bagi anda.

Previous
Next Post »