7 Pohon Tempat Tinggal Favorit Para Hantu

7 Pohon Tempat Tinggal Para hantu - Blog ini sangat jarang sekali membahas tentang Misteri, sebelumnya admin pernah mempost tentang 5 Tempat Angker yang Berada Di Surabaya mungkin bisa bermanfaat bagi anda kususnya yang berada di wilayah kota Surabaya. Yang akan dibahas pada kali ini adalah tempat tinggal kesukaan para hantu salah satunya Pohon. Saya yakin sebagian dari anda sudah mengetahui bila pohon itu adalah tempat tinggal Favorit para hantu yang ada di Indonesia, apa saja Pohon tersebut?. Langsung saja kita bahas artikel tentang 7 Pohon Tempat Tinggal Favorit Para Hantu dibawah ini.

1. Pohon Beringin


Banyak cerita yang beredar bahwa hantu yang senang tinggal dipohon ini adalah Genderuwo. Pohon beringin yang di sukai hantu itu adalah pohon yang rimbun, besar dan memiliki janggut akar. Konon katanya bila orang memotong janggut beringin yang berpenghuni tersebut, bisa terserang penyakit.

2. Pohon Sukun

Pohon sukun adalah Tempat tinggal Favorit bagi pada hantu

3. Pohon Ara

Pohon selintas tinggi dan rimbunya hampir sama dengan Pohon beringin, Pohon ini adalah tempat bagi semua para jenis hantu.

4. Pohon Randu

Pohon randu sering di sebut juga dengan Pohon kapuk, yang menjadi tempat tinggal kesukaan hantu Kuntilanak

5. Pohon  Sawo

Pohon ini tempat Favorit bagi hantu Genderueo dan Kuntilanak, jika sudah memasuki waktu adzan sebaiknya hindari dan juangan berdentaan di pohon ini, konon katanya pada waktu itu hantu yang ada di pohon tersebut sedang berkeliaran

6. Pohon Pisang

Pohon ini dinilai sangat angker apa lagi yang bergerumbulan, hantu pocong suka menempati pohon pisang.

7. Pohon Asem

Pohon asem juga menjadi tempat kesukaan bagi hantu Pocong, Kuntilanak dan Genderuwo. Apa lagi pohon asem yang usianya sudah bertahun-tahun.

Previous
Next Post »