Lagu Yang Cocok Buat Tampil di Pensi

Lagu Yang Cocok Buat Tampil di Pensi - Sebelumnya saya pernah posting "Lagu Yang Cocok Buat Tampil di Cafe', mungkin anda bermonat membacanya. Semua Band sekolah pasti akan sibuk mempersiapkan diri untuk tampil di acara pentas seni disekolah mereka. Tak jarang para band tersebut latihan cukup keras supaya bisa memberikan perform terbaik mereka. Mungkin masih ada Band yang sedang sibuk mempersiapkan lagu yang tepat untuk acara pentas Seni di Sekolah.


Maka dari itu saya akan memberikan lagu rekomendasi untuk anda, mungkin list lagu dari saya ini bisa membantu anda dalam mencari lagu yang akan anda bawakan di panggung nanti.

List Lagu yang Bagus untuk Pensi
  1. Prisa - Muka Dua (Rock)
  2. Evanescence - Bring Me To Live (Slow Rock)
  3. Kotak - Beraksi (Rock)
  4. D'Masiv - Damai (Slow)
  5. Killing Me Inside - Kamu (Slow)
  6. Geisha - Untuk Selamanya (Slow)
  7. Avril Lavigne - Keep Hold On
  8. Radja - Pelarian Cinta (Rock)
  9. Noah - Separu Aku (Slow)
  10. Armada - Mau di Bawa kemana (Pop)
  11. Bondan ft. fade 2 Black - Kita Selamanya (Slow Beat)
  12. Yovie N Nuno - Menjaga hati (Slow)
  13. Raisa - Melangkah (Pop)
  14. Nidji - Laskar Pelangi (Slow)
  15. Ello - Masih Ada
  16. Peterpan - Mungkin Nanti
  17. Kenangan Terindah Samson 

TIPS
- Perhatikan dulu Band anda tampil pada saat pembuka, tengah acara atau Penutup. Jika Tampil pembuka bawakan lagu Slow, Saat di tengah acara bawakan Lagu Rock, di akhir acara bawakan lagu Slow Pop yang mengandung unsur Perpisahan seperti pada nomor list 5, 11, 12, 16.

Tips diatas terlihat sepele, tapi bisa memberikan efek yang dahsyat kepada penonton. Lagu di Akhir acara yang paling bagus adalah Peterpan - Mungkin Nanti, bila anda membawakan lagu ini dengan baik, semua penonton Guru dan teman anda akan terhanut dalam nuansa perpisahan. :D

Jika anda ingin mempelajari cara membuat susunan acar pensi silahkan baca " Contoh Membuat Susunan Acara Pensi di Sekolah" , Semoga bermanfaat.!

Previous
Next Post »