Cara Evolusi pokemon Eevee sesuai keinginan di Pokemon GO

Cara Evolusi pokemon Eevee sesuai keinginan di Pokemon GO - Eeve merupakan salah satu pokemon yang saat ini menjadi viral di pokemon GO.Eevee adalah pokemon bertipe normal yang tidak terlalu sulit untuk kita jumpai namun tak semudah itu pula.Pokoknya untuk mencari eevee juga diperlukan kesabaran.

Banyak player menyukai eevee ini karena dalam Pokemon GO saat ini, eevee memiliki 3 jenis pokemon setelah evolusi.Saat ini eevee dapat berevolusi menjadi Vaporeon, Jolteon dan Flareon.Perubahan ini biasanya terjadi random.Namun admin memiliki tips yang telah di coba dan berhasil oleh beberapa teman admin dan admin sendiri untuk menentukan jenis evolusi Eevee sendiri. Yaitu :

1. Vapoeron
Vapoeron adalah pokemon Bertipe air, untuk evolve eeve menjadi pokemon ini maka ubah nama eevee sebelum di evolve menjadi Rainer.

2. Jolteon
Jolteon adalah pokemon Bertipe petir, untuk evolve eeve menjadi pokemon ini maka ubah nama eevee sebelum di evolve menjadi Sparky.

3. Flareon
Flareon adalah pokemon Bertipe api, untuk evolve eeve menjadi pokemon ini maka ubah nama eevee sebelum di evolve menjadi Pyro.


Nah itu adalah Cara Evolusi pokemon Eevee sesuai keinginan di Pokemon GO, untuk cara mengubah namanya maka Klik Pokemon , kemudian Klik pokemon yang akan di evolve maka akan ada tombol pen didekat nama untuk mengedit.

Contoh :


Previous
Next Post »